
Seseorang yang sedang jatuh cinta biasanya memilih menepikan logika.
Lalu, kala patah hati, seseorang memilih untuk menyesali semua
pengorbanan. Pasang surut emosi dan hati yang umum terjadi ini, acap
kali membuat kita jadi resah dan tak menentu. Namun, tak berarti kita
harus putus asa untuk terus berjuang menemukan cinta yang sesungguhnya.
Rasanya jika boleh memilih,...