Minggu, 08 Juli 2012

Antisipasi Noise Pada Gitar






Halo..semuanya! makasih telah mengunjungi blog ku,di sini saya akan menguraikan tips mengantisipasi noise pada guitar.

Pada umumnya banyak diantara para guitaris khususnya pemula yang mengeluh hal yang yang ini yaitu nioise atau fedback pada gitar listrik,apalagi bagi para gitaris yang begitu mempedulikan sound nya.hal ini dirasakan sangat mengganggu terlebih bila berada diatas panggung ataupun di studio tempat berlatih,melihat masih kurangnya artikel yang membahas tentang masalah ini disini saya akan membahas secara terperinci bagaimana cara jitu mengantisipasi nose pada gitar.

Ok,secara teori nose atau fedback itu adalah bunyi yang tidak kita inginkan pada sound gitar kita yang bisa berupa dengung,fedback atau suara desis.yang terpenting cara mengatasi noise tersebut adalah yang terlebih dahulu kamu harus mengetahui darimana asal suara itu seperti misalnya dari pickups,amflifier,efek frsesor bahkan dari kabel yang perlu diperhatikan:
  • CHEK SOUND
salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah cek sound terlebih dahuludipanggung atau distudio.dari sini anda bisa ambil antisipasi untuk mengatasinya.pertama kali pasang gitar kesayangan anda pada amflifier dan assesorisnya,bila sudah tutup volume gitar kesayangan mu tersebut sampai nol,bila noise hilang gitar kamulah penyebabnya.tapi bila masih ada maka penyebabnya adalah amflifier mu.
  • CHEK PICKUPS
Noise dari pickup bisa terjadi karena kebocoran komponen dari pickups kamu,kebocoran ini bisa disebabkan dekat dengan peralatan listrik lain seperti amflifiers,computer,magnet,dan lainynya.noise yang berasal dari pickups tersebut adalah berupa suara dengung,cobalah untuk merawat pickups mu dengan cara menjaganya dari sumber listrik lainynya,dan gantilah pickups dengan kualitas yang lebih baik bilamana diperlukan.pickups ynag sering menyebabkan noise adalah pickups yang berjenis single coil type kelas kambing alias murahan,cobalah menggantinya dengan yang type hambucker karena jenis ini mampu meredam noise seminimal mungkin.
  • CHEK AMFLIFIERS
Bila noise berasal dari amflifiers,cobalah untuk meminimaliskan noise tersebut dengan cara mengurangi treeble dan master volume dikontrol panel amflifiers kamu.dan untuk hasil yang maksimal pakailah efek "noise supresor" efek ini memang dirancang untuk meminimalisasikan noise pada amflifiers,jika kamu sudah mempunyai digital effects,fitur noise suppresor biasanya sudah di tanamkan didalamnya.
  • NOISE DARI EFEK PROSESSOR
Cobalah untuk menyetel volume efek kamu jangan sampai pada titik ahir,karena ini hanya akan menghasilkan noise yang berlebihan.lalu pada reverbnya minimalkan sekecil mungkin bibla berda distudio,karena fungsinya cenderung diruang tertutup dan hanya akan menimbulkan suara desis saja.kecuali kamu sedang menggunakanya di riuangan yang terbuka fungsi reverb ini bisa kamu maksimalkan. yang lebih penting lagi tapi hal ini sering tidak terpikirkan oleh kita adalah kabel.kabel bisa menimbulkan npoise pada gitar bila tidak dirawat dengan baik.untuk memastikan baik atau tidaknya kabel yang harus dilakukan adalah cabutlah terlebih dahulu jack kabel pada gitar,lalu sentuh ujungnya bila menimbulkan suara desis bisa dipastikan kabel itu bermasalah,cobalah untuk menggantinya.panjang dan banyaknya kabel juga bisa menimbulkan noise,untuk itu perlu dicermati dalam membeli kabel gitar yang berkualitas baik.

Seorang giataris yang ingin memperdalam guitar sexcara fropesional memang sudah seharusnya mempunyai gitar listrik,disertai dengan pengetahuan mengenai sound agar masalah noise tidak menjadi hambatan bagi kita pada saat latihan.


Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi saudara saudara yang membutuhkanya.


Thanks
HarleY DaoelaY







0 Comments:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar..!